fbpx

drupal

Cara Instal Drupal

Cara Install Drupal – Sebagai pengguna setia drupal saya berbagi pengalaman tentang bagaimana cara install cms drupal. Kita dapat menggunakan CMS Drupal untuk membuat website secara cepat. Disini saya menggunakan drupal 7 sebagai contoh. Nah bagi yang baru dengar kata drupal dan bertanya-tanya tentang apa itu drupal dapat langsung search …

Read More »

Pengenalan Block – Dasar-dasar Drupal

region tema bartik pada cms drupal Pengenalan block pada drupal. Block di drupal sama halnya dengan widget pada bloger. Di drupal block terbentuk dari dua cara, yaitu block yang dibuat sendiri atau dibuat secara manual dan block yang otomatis tercipta dari  module-module drupal ataupun settingan lain pada drupal.  Block yang …

Read More »

Membuat Slideshow atau artikel bergerak pada drupal

Cara membuat slide show pada drupal dengan menggunakan modul views slideshow. Kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat slide show artikel pada drupal. Sudah ngerti kan mengenai slide show, kalau belum coba liat artikel-artikel yang bergerak pada web besar di Indonesia, seperti detik, goal, okezone dll. Artikel yang bergerak …

Read More »

Membuat Kategori pada Drupal

Cara membuat kategori di cms drupal. Untuk tutorial kali ini saya akan membahas bagaimana cara membuat kategori di drupal. Istilah kategori pada cms drupal adalah taxonomy. Kategori ini sangat berguna untuk mengelompokan artikel-artikel yang kita buat, sehingga memudahkan pengunjung untuk mengakses artikel yang mempunyai kategori sama. Kategori default bawaan pada …

Read More »

Menginstal Modul CKEDITOR di DRUPAL

Tutorial cara instal modul CKEditor di drupal – menambahkan ckeditor pada drupal sama halnya dengan cara menginstal modul lain pada drupal, hanya kita harus menambahkan file file ckeditor yang di download pada situs resminya dan biasanya hal ini yang terlewatkan. Disinilah letak kesalahan pada saat pertama kali instal modul ini …

Read More »

Mengganti Tema Template Pada Drupal

Cara merubah tema cms drupal – Mengganti tema atau template di CMS drupal dapat dilakukan dengan mudah dan cepat, Karena telah banyak disediakan tema tema gratisan untuk website berbasis cms drupal. Ada yang disediakan langsung di web drupal maupun website penyedia tema-tema gratisan. Ada 2 tipe tema yang dapat di …

Read More »